SEMINAR PENDIDIKAN KESENIAN

Rabu, 6 Maret 2013 08:47:47 - oleh : Jumani

Samarinda, Rabu 06 Maret 2013. Seminar Kesenian Daerah sebagai Identitas Bangsa diselenggarakan oleh LP2M Untag Samarinda, dibuka oleh Pembantu Rektor III Bapak Ir. Akas Pinaringan Sujalu, M.P.  yang diikuti peserta mayoritas guru TK dan SD. Pada kesempatan tersebut Bapak PR III menggarisbawahi bahwa seminar ini memberi makna, membawa dampak yang luar biasa terutama pembentukan karakter anak oleh seorang Guru terutama Guru TK dan SD. Karakter tersebut akan terukir di jiwa anak didik oleh seorang Guru apakah seorang anak menjadi baik maupun kurang baik sebagian besar adalah di pundak seorang Guru.

kirim | cetak | pdf

Berita "Berita Terkini" Lainnya