Doktor Baru Bidang Kehutanan

Jum`at, 9 September 2016 12:26:38 - oleh : Jumani

Dr. Ir. Hj. Puji AStuti, M.P.Rektor dan Sivitas Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda, Yayasan Pendidikan 17 Agustus 1945 Samarinda mengucapkan Selamat dan Sukses Kepada Dr. Ir. Hj. Puji Astuti, M.P. telah meraih Gelar Doktor pada Fakultas Kehutanan Universitas Mulawarman. Judul Disertasi "TOLERANSI Falcataria moluccana (Sengon Laut) TERHADAP KADAR ALUMINIUM SECARA IN VITRO DAN IN VIVO".

Promotor

Prof. Dr. Ir. Wawan Kustiawan, M.Agr., Sc.

Ir. Sukartiningsih, M.Sc., Ph.D.

Prof. Dr. Ir. Afif Ruchaemi, M.Agr.

Dewan Penguji

Dr. Ir. Djumali Mardji, M.Agr.

Prof. Dr. B.D.A.S. Simorangkir, M.A. Sc.

Tim Penguji Undangan

Prof. Dr. H. Eddy Soegiarto K, S.E., M.M

Prof. Dr. Ir. Marlon Ivanhoe Aipassa, M.Agr.

Prof. Dr. Makrina Tindangen, M.Si.

Prof. Dr. Djoko Setyadi, M.Sc.

Dr. Sudrajat, SU.

Dr. Ir. Helda Syahfari, M.P.

kirim | cetak | pdf

Berita "Berita Terkini" Lainnya