PKK Kota Samarinda Goes to Campus
Jum`at, 11 November 2022 09:09:35 - oleh : Jumani
Universitas 17 Agustus 1945 Samarinda menerima tim PKK Goes to Campus Ibu Hj. Rinda Wahyuni Andi Harun, S.Pd. yang didampingi oleh Wakil Rektor 3 Ibu Dr. Ir. Hj. Puji Astuti, M.P. di ruang rapat utama 2 lt.2. Tema PKK Goes to Campus yaitu Sosialisasi dan Education Program Prioritas PKK Kota Samarinda. Peserta dosen, karyawan, dan mahasiswa di lingkungan Untag Samarinda (11/11/2022).