Forum Diskusi

Forum/Topic : Gimana Cara Kita Memaknai Hari Sumpah Pemuda / Inilah Tahapan Penting Dalam Pelaksanaan Audit Keuangan Suatu Perusahaan
AuthorPost
Maxmiandate.png Selasa, 22 Februari 2022 11:38:21 

post : 551 (40.6%)
Join : 03/08/2021
Sebagian orang mungkin masih ada yang mempertanyakan apa itu laporan audit keuangan dan bagaimana melakukan prosedur audit, terutama bagi yang baru terjun dalam dunia bisnis atau akuntansi dan keuangan. Umumnya audit dilakukan terhadap laporan keuangan, berbagai catatan akuntansi dan bukti transaksi keuangan lainnya.

Tujuan audit laporan keuangan adalah untuk mengetahui kondisi perusahaan tersebut pada saat siklus audit. Siklus audit adalah untuk memberikan informasi mengenai kewajaran penyajian laporan keuangan, apakah sesuai dengan prinsip akuntansi yang berlaku atau tidak.

Proses audit dilakukan melalui prosedur langkah yang pasti. Untuk menjalankan audit sebuah perusahaan juga bisa menggunakan jasa audit keuangan. Salah satunya adalah melalui IndoConsultant.Com. Yang melayani berbagai macam jasa keuangan bagi perusahaan seperti jasa audit, jasa pembukuan, jasa perpajakan, konsultasi keuangan dan desain sistem akuntansi.

Nah, Berikut adalah tahapan penting yang harus dilakukan ketika melakukan audit laporan keuangan:

Tahap Perencanaan

Untuk membuat perencanaan audit, seorang auditor harus melakukan beberapa kegiatan seperti:

-Menetapkan risiko audit dan risiko bawaan
-Memahami bisnis dan industri klien
-Melakukan prosedur analitik
-Menentukan materialitas
-Memahami sturktur pengendalian intern dan menetapkan risiko pengendalian
-Mengembangkan rencana audit dan program audit.

Tahap Pengujian

Auditor akan mulai menguji semua informasi dan data yang diperolehnya di lapangan, lalu menganalisisnya setelah tahap perencanaan. Dalam melakukan proses ini, harus ada pihak perusahaan yang bertugas mengawasi kinerja seorang auditor.Sehingga kecurangan-kecurangan dapat dihindari dan hasil pengujian data dan informasi bersifat objektif dan tepat sasaran.

Tahap Hasil

Pada tahap ini auditor bertugas untuk memeriksa risiko material dari perusahaan. Maka akan terlihat jika ada kesalahan dari laporan keuangan perusahaan dan juga kerugian yang dialami oleh perusahaan. Setelah itu, auditor akan mengklarifikasi ulang

Tahap Evaluasi

Langkah terakhir adalah menyusun hasil evaluasi berupa laporan yang nantinya akan diserahkan ke pihak perusahaan yang menunjuk auditor tersebut. Dalam laporan tersebut, auditor juga harus menulis rekomendasi perkembangan yang mungkin bisa dicapai.

Itulah tadi tahapan-tahapan untuk melaksanakan audit suatu perusahaan. Semoga informasi tersebut bisa menambah wawasan Anda.